SMPIQu Al-Bahjah Bogor merupakan salah satu cabang dari divisi program pendidikan formal Al-Bahjah yang berada di bawah naungan Buya Yahya. Yang dimana, Al-Bahjah memiliki beberapa program divisi pendidikan formal diantaranya SDIQu, SMPIQu, SMAIQu dan STAIBA.
Di lahan seluas kurang lebih 1,6 hektar, pada tahun 2022 SMPIQu Al-Bahjah Bogor diresmikan oleh Guru tercinta kita Buya Yahya. Yang dimana lahan semua lahan dan bangunannya ini berasal dari wakaf para pejuang yang Allah kirimkan untuk berjuang bersama Al-Bahjah Bogor.
Adapun secara lengkap legalitas SMPIQu Al-Bahjah Bogor seperti di bawah ini :